KPU Kampar Terima Berkas Perbaikan Kelengkapan Administrasi Calon Bupati dan Wakil Bupati

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kampar telah melakukan pemeriksaan administrasi Bakal Calon Kepala Daerah Bupati ...

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM -Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kampar telah melakukan pemeriksaan administrasi Bakal Calon Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Kampar Periode 2024-2029. 

Penelitian administrasi Bakal calon ini telah dimulai sejak kemarin tanggal 13 dan hari ini tanggal 14 September 2024 merupakan hari terakhir tahapan penyerahan hasil perbaikan atas penelitian administrasi calon yang nanti berakhir di pukul 23.59 WIB malam ini. Dan Penelitian administrasi akan kita lakukan mulai pada tanggal 15 s/d 18 September 2024. 

Demikian dikatakan ketua KPU Kampar Andi Putra didampingi oleh para Komsioner KPU Kampar pada Rapat penyampaian hasil Penelitian persyaratan administrasi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kampar Periode 2024-2029 yang diadakan di Aula KPU Kampar di Bangkinang Kota, Sabtu (14/09/2024).

Penyerahan ini ditandai dengan penyerahan berkas kelengkapan administrasi oleh Liaison Officer (LO) Keempat pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kampar Periode 2024-2029 kepada ketua KPU Kampar yang dilanjutkan dengan penyerahan berkas kepada ketua Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kampar Syawir Abdullah yang disaksikan anggota Bawaslu Kampar, Forkopimda Kampar dan Instansi terkait dari Pemkab Kampar. 

"Alhamdulillah Pasangan calon sudah memperbaiki terhadap hasil penelitian administrasi calon yang kita lakukan mulai tanggal 06 September 2024 kemarin sampai tanggal 08 September 2024 selanjutnya kepada pasangan calon untuk perbaikan yang sudah dilakukan oleh bakal pasangan tahun ini," kata Andi Putra. 

"Tentunya kami kembali melakukan penelitian terhadap hasil perbaaikkan yang pada hari ini terhadap administrasi calon akan kami sampaikan kepada LO bakal Pasangan calon, dan diumumkan kepada masyarakat, oleh sebab itu KPU Kamparjuga akan mencari informasi untuk dapat dijadikan sebagai masukan dan tanggapan terhadap administrasi pasangan calon ini hingga tanggal 18 September 2024," jelas Andi Putra.

Diinformasikan Andi Putra bahwa Dalam pemberitahuan hasil penelitian administrasi tahun ini hanya ada dua opsi saja yakni memenuhi syarat dan tidak memenuhi syarat artinya kesempatan untuk perbaikan tidak ada lagi oleh karena itu tentu sebelum hasil ini dikeluarkan dinyatakan memenuhi syarat maka nanti KPU akan menyampaikan kepada Lo bakal Pasangan calon tentunya bagi bakal Pasangan calon sebelum melakukan perbaikan input dan mengisi dengan hati-hati melalui sistem informasi pencalonan Kepala Daerah. 

"Kami ucapkan terima kasih kepada partai pengusung atas intensitas dalam berkomunikasi ke KPU Kabupaten Kampar sehingga terhadap persyaratan administrasi dokumen calon yang di pada masa perbaikan benar-benar sesuai dengan administrasi dokumen syarat calon yang diminta," ucap Andi Putra. 

Ditambahkan Andi Putra, sesuai langkah-langkah dan proses Pilkada Serentak, bahwa setelah pemeriksaan administrasi ini, akan dilanjutkan dengan pengundian nomor urut calon, yang insya allah akan diadakan di kantor KPU Kampar pada tanggal 23 September 2024.

"Oleh karena itu beberapa standar operasional prosedural yang sudah ditetapkan oleh KPU Republik Indonesia untuk nantinya dapat kita ketahui secara bersama apa-apa saja yang menjadi persiapan kita menjelang itu dan apa-apa saja nanti yang akan menjadi agenda kita pada pelaksanaan pengundian nomor urut," pungkas Andi Putra. (ADV)

Penulis : Canggih 

COMMENTS


Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,577,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),855,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: KPU Kampar Terima Berkas Perbaikan Kelengkapan Administrasi Calon Bupati dan Wakil Bupati
KPU Kampar Terima Berkas Perbaikan Kelengkapan Administrasi Calon Bupati dan Wakil Bupati
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixvrq2p0pqSDJUF3tiFBtptmGlPVtzpnTPMndeE6X8XjrP8UsY6GEW80nbiQhCAqUAvTVeAOjX1ilHbDKkuX2Bn7VRwluDkfIkU6qWSEXI2_CHd7zEravWa9Viic-OdfwYyst9GpTyHR19FFCQcnWwbgOgP03ih2V4Q5f9YxuuSQXPLWOvpha1xwerSjsc/s1600/1000499781.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixvrq2p0pqSDJUF3tiFBtptmGlPVtzpnTPMndeE6X8XjrP8UsY6GEW80nbiQhCAqUAvTVeAOjX1ilHbDKkuX2Bn7VRwluDkfIkU6qWSEXI2_CHd7zEravWa9Viic-OdfwYyst9GpTyHR19FFCQcnWwbgOgP03ih2V4Q5f9YxuuSQXPLWOvpha1xwerSjsc/s72-c/1000499781.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2024/12/kpu-kampar-terima-berkas-perbaikan.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2024/12/kpu-kampar-terima-berkas-perbaikan.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy