Tahun 2023, Pemkab Siak Fokus Penanganan Tangkes di 21 Kampung dan 6 Kecamatan

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Pemerintah kabupaten Siak mengelar rapat koordinasi percepatan penurunan dan Rembuk Stunting tingkat Kabupaten...

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM - Pemerintah kabupaten Siak mengelar rapat koordinasi percepatan penurunan dan Rembuk Stunting tingkat Kabupaten Siak tahun 2023, dengan tema "Cegah Stunting Menuju Generasi Siak Sehat dan Cerdas".

Dalam pertemuan itu juga dilaksanakan penandatanganan komitmen bersama sejumlah OPD, TPPS serta pihak lainnya dan penyerahan penghargaan terhadap perusahaan yang berpartisipasi pada percepatan penurunan stunting di Kabupaten Siak tahun 2022/2023, serta penyerahan penghargaan Zero Stunting tingkat Kampung dan Kelurahan di Kabupaten Siak.

Bupati Siak Alfedri saat membuka rapat koordinasi tersebut mengatakan untuk menekan angka stunting di kabupaten Siak, harus dilakukan melalui sejumlah pendekatan salah satunya intervensi kepada keluarga beresiko stunting atau tangkes harus segera dilakukan. 

"Untuk mencegah dan menurunkan angka stunting harus dimulai dari pendekatan keluarga berisiko, yang dimulai dari calon pengantin (Catin) yang usianya dibawah 19 tahun, dilanjutkan para ibu hamil salah satunya mengalami penghambatan pertumbuhan janin serta ibu pasca persalinan dimana kondisi panjang bayi kurang dari 48 cm," ucap Bupati Alfedri, di Balairung Datuk 4 Suku, Komplek Perumahan Abdi Praja, Kecamatan Siak, Selasa (18/7/2023).

Selain itu, sambungnya, ada beberapa Indikator Keluarga Beresiko Stunting diantaranya keluarga prasejahtera, fasilitas lingkungan tidak sehat, pendidikan terakhir Ibu dibawah SLTP, dan Indikator PUS 4 (Terlalu Muda Umur Istri, Terlalu Tua Umur Istri, Terlalu Dekat, dan Terlalu banyak anak lebih dari 3 orang anak). 

Selain itu, tahun 2023 ini pemerintah kabupaten Siak fokus penangganan tangkes di 21 Kampung di 6 Kecamatan sebagai lokasi fokus intervensi penurunan tangkes di Kabupaten Siak. 

"Pemerintah kabupaten Siak juga menargetkan prevalensi stunting di tahun 2023 di angka 13.12 persen dan di tahun 2024 10.45 persen. Oleh karena itu, untuk mewujudkan target tersebut, dibutuhkan kerjasama dan gotong dari semua pihak agar kasus stunting di Kabupaten Siak terus mengalami menurun kedepannya," pinta Alfedri. 

Sebelumnya, Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Siak Noni Paningsih dihadapan peserta Rakor melaporkan Rapat Koordinasi percepatan penurunan dan Rembuk Stunting tingkat Kabupaten Siak tahun 2023 diikuti oleh 220 orang peserta yang terdiri dari TPPS Kabupaten Siak dan TPPS Kecamatan, Penghulu serta mitra Pemerintah Kabupaten Siak yang berperan aktif dalam penurunan Stunting di Kabupaten Siak. 

"Acara ini bertujuan untuk memastikan Komitmen bersama dalam rencana pelaksanaan kegiatan intervensi penurunan Stunting yang dilaksanakan bersama-sama, antar OPD sebagai penanggung jawab dan mitra sektor serta mitra pemerintah yang bermuara pada pembangunan keluarga yang sejahtera," jelas Noni. 

Acara tersebut tutut di hadiri Wakil Bupati Siak Husni Merza yang juga Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Siak, sejumlah kepala OPD, perusahaan, serta pihak-pihak terkait lainnya. (Infotorial)

Penulis : Wardani 

COMMENTS




Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,109,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,7,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),56,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1423,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),1,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,559,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,132,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2070,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),7,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),3,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),649,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),22,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),949,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1070,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,12,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),64,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),341,PELALAWAN (RIAU),392,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),185,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1380,ROKAN HULU (RIAU),401,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),805,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),652,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Tahun 2023, Pemkab Siak Fokus Penanganan Tangkes di 21 Kampung dan 6 Kecamatan
Tahun 2023, Pemkab Siak Fokus Penanganan Tangkes di 21 Kampung dan 6 Kecamatan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEidlKgPDm84Rho3mNrXpe_dCN7KPD-pqT3u2aRwlx9jpYhJlEIa0tz043gd3iz9NvlsuZL1We7seRWrmIRavE6dEb8viXwxxo5ggh_jDs58506tswb84rbIIAyeuvpXVB0IhBvG5h4reGDttLJ6C_gNqvTu4o5FV-J2kYkhYiyLc1icwNzyVMzrEUSbHEmS/s320/IMG-20230718-WA0183.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEidlKgPDm84Rho3mNrXpe_dCN7KPD-pqT3u2aRwlx9jpYhJlEIa0tz043gd3iz9NvlsuZL1We7seRWrmIRavE6dEb8viXwxxo5ggh_jDs58506tswb84rbIIAyeuvpXVB0IhBvG5h4reGDttLJ6C_gNqvTu4o5FV-J2kYkhYiyLc1icwNzyVMzrEUSbHEmS/s72-c/IMG-20230718-WA0183.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2023/07/tahun-2023-pemkab-siak-fokus-penanganan.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2023/07/tahun-2023-pemkab-siak-fokus-penanganan.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy