Jumat Curhat, Kapolsek Tambang Tanggapi Langsung Pertanyaan dan Keluhan Warga

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Jumat Curhat, Kapolsek Tambang, IPTU Mardani Tohenes, SH, MH didampingi sejumlah personil Polsek Tambang dis...

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM - Jumat Curhat, Kapolsek Tambang, IPTU Mardani Tohenes, SH, MH didampingi sejumlah personil Polsek Tambang diskusi terkait situasi Kamtibmas dengan perangkat desa dan warga masyarakat desa Gobah kecamatan Tambang, kabupaten Kampar, Jumat, (24/2/23), sekira pukul 10.30 WIB, bertempat di kedai Kopi Herman Desa Gobah Kecamatan Tambang.

Pantauan awak media, Kapolsek Tambang, IPTU Mardani Tohenes, SH, MH yang dikenal sangat dekat dengan warga masyarakat itu tampak mendengarkan dan merespon langsung keluhan perangkat desa dan masyarakat yang disampaikan kepada Polsek Tambang dalam kegiatan Jumat Curhat.

Adapun yang menjadi keluhan warga masyarakat, diantaranya, mempertanyakan bagaimana langkah yang dilakukan agar kampung aman serta meminta penjelasan terkait dengan Tindak Pidana Ringan (Tipiring).

Selanjutnya, warga juga mempertanyakan boleh atau tidaknya diberlakukan Denda dari adat berdasarkan kesepakatan yang mencuri didenda Rp. 1.000.000,-, serta meminta solusi terkait pelaku Tipiring yang meresahkan.

Kemudian, warga juga mempertanyakan tindak lanjuti masalah Narkoba di Desa Gobah, serta menanyakan cara mengatasi pemakai Narkoba di desa Gobah.

Menyikapi keluhan warga masyarakat tersebut, Kapolres Kampar, AKBP Didik Priyo Sambodo, SIK melalui Kapolsek Tambang, IPTU Mardani Tohenes, SH, MH menjelaskan, langkah yang dilakukan agar kampung aman, yakni dengan mengaktifkan kegiatan Pos Ronda dan jika ada kejadian silahkan menghubungi Call Center Polsek Tambang 082169933594, layanan 24 jam dan juga WA Kapolsek Tambang.

"Untuk pencurian yg kerugiannya dibawah Rp. 2.500.000, akan diselesaikan secara Restoratif Justice bersama Ketua RT dan RW serta Kepala Desa," jelas Mardani.

Terkait dengan denda adat terhadap pelaku pencurian, Mardani menegaskan, agar jangan melakukan atau memberikan denda kepada pelaku pencurian tanpa dasar hukum yang jelas.

"Sebaiknya lakukan sanksi sosial kepada pelaku Tipiring di tingkat desa seperti membersihkan Masjid, dan secepatnya kabari Pihak Polsek Tambang melalui Call Center Polsek Tambang  082169933594 dan juga WA Kapolsek, serta Selalu Koordinasi dengan Babinkamtibmas Desa Gobah," kata Mardani.

Kemudian terkait dengan Narkoba, Mardani meminta agar diinformasikan kepada Polsek Tambang peredaran terkait Narkoba di Gobah untuk segera dilakukan penangkapan.

"Polsek Tambang akan melakukan penyuluhan terkait Pencegahan Narkoba bersama perangkat desa Gobah dan akan kita data dan lakukan cek urine yang terindikasi pemakai Narkoba," pungkas Mardani.

Seperti Jumat Curhat biasanya, Kapolsek Tambang IPTU Mardani Tohenes, SH, MH menyampaikan himbauan dan pesan-pesan Kamtibmas serta mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berperan aktif bersama-sama menjaga Harkamtibmas yang aman dan kondusif di lingkungan sekitar tempat tinggal masing-masing.

"Melalui kegiatan Jumat curhat ini, semoga dapat semakin mempererat silaturahmi dan terjalin sinergitas yang baik antara Polri khususnya Polsek Tambang dengan seluruh elemen masyarakat di wilayah kecamatan Tambang, dan terwujudnya Harkamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Tambang," ujar Mardani.

Penulis : Canggih 

COMMENTS





Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,111,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,7,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),68,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1464,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),1,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,574,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,139,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2184,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),16,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),716,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),987,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1085,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,12,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),65,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),343,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),192,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1380,ROKAN HULU (RIAU),403,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),828,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),700,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Jumat Curhat, Kapolsek Tambang Tanggapi Langsung Pertanyaan dan Keluhan Warga
Jumat Curhat, Kapolsek Tambang Tanggapi Langsung Pertanyaan dan Keluhan Warga
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrGCcX5_kqeGGwR9iwMI0EkFhQe-dBSnsyVJlkY6WTasFt5BL2s33O9TIBa1ezDbIX4zNlYbg6Ik0QdbqufvEJZkkZnQj1TKQ99LtGqRf8rZok_Q4ORjl1M-EkaUasMH4B9Hhoy7WJjsuEB3Ss7qeuw1MiCcj3I-0OSSVyRNJ2o8p7APgqvrwO_A3VoA/s320/png_20230224_130523_0000.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrGCcX5_kqeGGwR9iwMI0EkFhQe-dBSnsyVJlkY6WTasFt5BL2s33O9TIBa1ezDbIX4zNlYbg6Ik0QdbqufvEJZkkZnQj1TKQ99LtGqRf8rZok_Q4ORjl1M-EkaUasMH4B9Hhoy7WJjsuEB3Ss7qeuw1MiCcj3I-0OSSVyRNJ2o8p7APgqvrwO_A3VoA/s72-c/png_20230224_130523_0000.png
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2023/02/jumat-curhat-kapolsek-tambang-tanggapi.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2023/02/jumat-curhat-kapolsek-tambang-tanggapi.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy