Percepatan Vaksinasi, Kapolres Kampar Silaturahmi dengan Upika Tambang dan Kampa

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Kapolres Kampar, AKBP Rido Purba, SIK, MH didampingi Waka Polres Kampar Kompol Rachmat Muchamad Salihi, SIK,...

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM - Kapolres Kampar, AKBP Rido Purba, SIK, MH didampingi Waka Polres Kampar Kompol Rachmat Muchamad Salihi, SIK, MH dan beserta stake holder terkait  menghadiri pertemuan silaturahmi bersama Upika, Para Kades, Kepala UPT Puskesmas dan korwil P&K se Kecamatan Tambang dan kecamatan Kampa di Gedung Serbaguna Kantor Camat Tambang, Sabtu pagi (29/01/2022) sekira pukul 10.00 wib.

Pertemuan ini dihadiri Kepala Kantor Kementrian Agama Kabupaten Kampar Drs. H. Alfian M.Ag, Kabid P2P Dinkes Kabupaten Kampar Haryanto, Perwakilan Disdukcapil Kabupaten Kampar Supardi S.Hut.T, Camat Tambang Drs.Abukari, Kapolsek Tambang Iptu Mardani Tohenes, S.H.M.H, Danramil 07/KPR, Kapten Inf Kasmir, Kapus Tambang Surio Anum, S.Kep, Kapus Kampa Sri Winarsih, Kades se kecamatan Tambang dan Kampa, serta Kua Tambang, Dendi Irawan.

Dalam Kesempatan ini, Kapolres Kampar  menyampaikan tentang percepatan Vaksinasi anak umur 6-11 tahun, Lakukan segala upaya dan Inovasi yang baik dalam percepatan vaksinasi khususnya di wilayah Kecamatan tambang dan kecamatan kampa.

"Saya minta kepada Kepala Desa yang lebih memahami kondisi masyarakatnya, agar melakukan imbauan mengajak orang tua murid yang tinggal di desanya untuk dapat divaksinasi anaknya dan memberi pemahaman kepada masyarakat terkait pentingnya vaksinasi agar terbentuknya Herd Immunity," ujar Kapolres.

"Lakukan komunikasi yang baik antar instansi dan kelompok sehingga percepatan vaksinasi dapat terlaksana dengan lancar dan agar melakukan skrining terhadap orang tua/wali murid sebelum pelaksanaan vaksinasi terhadap anak usia 6-11 tahun. Apabila terdapat kondisi KIPI agar puskesmas memberikan rujukan ke RSUD untuk penanganan lanjutan dan terkait stok vaksinasi di Kabupaten Kampar saat ini memang dalam keadaan terbatas, namun Kepala Puskesmas dapat berkoordinasi apabila dibutuhkan," kata Kapolres.

Kapores juga menegaskan kepada Kepala Puskesmas untuk melakukan percepatan vaksinasi anak 6-11 tahun serta diharapkan Kepala Puskesmas dapat melakukan koordinasi dengan Upika Kecamatan Tambang dan Kampa serta Kepala Desa agar komunikasi dapat terjalin dengan baik.

Pada kesempatan ini Kapolres Kampar juga memberikan kesempatan tanya jawab, maupun penyampaian permasalahan yang terjadi dan ditanggapi langsung oleh Kapolres dan stake holder yang hadir

Pertemuan silaturahmi ini berakhir pada pukul 12.30 wib dan seluruh rangkaian acara berlangsung dengan lancar dan aman serta tetap merapkan Protokol Kesehatan.

Penulis : Canggih

COMMENTS




Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,109,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,7,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),56,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1423,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),1,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,559,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,132,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2071,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),7,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),3,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),649,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),22,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),949,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1070,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,12,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),64,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),341,PELALAWAN (RIAU),392,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),185,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1380,ROKAN HULU (RIAU),401,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),805,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),652,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Percepatan Vaksinasi, Kapolres Kampar Silaturahmi dengan Upika Tambang dan Kampa
Percepatan Vaksinasi, Kapolres Kampar Silaturahmi dengan Upika Tambang dan Kampa
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEih484Pd6_-EdIdlP3VRA7wdzrvWiqV_fRhqubfrAV7MYSOaSYZc4iql4GW-ctJo9eSQCEq4akPUo_c1aJFyh_QtUm8Zv7D2Gkr9bz4NEs76WZ0FJ0Tg0qUSw0oJqddMQ9M5H6sRk7K-sn_e3ZdtMiKBCDPMrEPDdiMu9ukW0GC6Fg1cAs1bhI1EbCfvw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEih484Pd6_-EdIdlP3VRA7wdzrvWiqV_fRhqubfrAV7MYSOaSYZc4iql4GW-ctJo9eSQCEq4akPUo_c1aJFyh_QtUm8Zv7D2Gkr9bz4NEs76WZ0FJ0Tg0qUSw0oJqddMQ9M5H6sRk7K-sn_e3ZdtMiKBCDPMrEPDdiMu9ukW0GC6Fg1cAs1bhI1EbCfvw=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2022/01/percepatan-vaksinasi-kapolres-kampar.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2022/01/percepatan-vaksinasi-kapolres-kampar.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy