Hadiri Gebyar Program Nasional Keamanan pangan, Ini Kata Sekda Way Kanan

WAY KANAN (LAMPUNG), KOMPASPOS.COM -  Sekretaris Daerah Kabupaten Way Kanan, Saipul S.Sos,M.IP menghadiri Acara Gebyar Program Nasional Keam...

WAY KANAN (LAMPUNG), KOMPASPOS.COM - Sekretaris Daerah Kabupaten Way Kanan, Saipul S.Sos,M.IP menghadiri Acara Gebyar Program Nasional Keamanan Pangan (Gerakan Keamanan Pangan Desa, Pasar Aman dari Bahan Berbahaya Berbasis Komunitas dan Pengawalan Keamanan Pangan Jajanan Anak Usia Sekolah) Badan Pengawas Obat dan Makanan Tingkat Kabupaten Way Kanan.

Acara tersebut dilaksanakan di Almer Homestay Syarikat Kecamatan Baradatu, Selasa, (30/11/2021).

Dalam Sambutannya, Bupati Way Kanan yang disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten, Saipul, S.Sos.,M.IP menyampaikan, Pangan sebagaimana amanat Undang-Undang Nomor 18 tahun 2012 tentang Pangan, merupakan kebutuhan dasar manusia yang paling utama dan pemenuhannya merupakan bagian dari hak asasi manusia yang dijamin di dalam UUD 1945, serta negara berkewajiban mewujudkan pemenuhan konsumsi pangan yang aman, bermutu, dan bergizi.

Program prioritas nasional Gerakan keamanan pangan desa, pasar aman dari bahan berbahaya berbasis komunitas dan pangan jajanan anak usia sekolah tahun 2021 ini dilaksanakan oleh Badan POM yang bersinergi dengan pemerintah daerah. 

Program pengawasan keamanan pangan ini, kata dia, harus dilakukan agar keberadaan pangan tetap terjamin aman untuk dikonsumsi.

Lanjut dia, Pemerintah Kabupaten Way Kanan memandang penting perlunya program keamanan pangan ini karena hal ini sesuai dengan rencana strategis pembangunan di wilayah Provinsi Lampung didalam meningkatkan status kesehatan masyarakat dan juga gizi anak.

Salah satu aspek kesehatan masyarakat diantaranya adalah dengan melakukan pengawasan keamanan pangan di pasar–pasar, di desa dan juga kegiatan preventif lainya melalui gerakan keamanan pangan desa.
Selain itu, anak dalam usia pertumbuhan membutuhkan gizi yang seimbang seperti kalsium, Vitamin D, protein, serat, antioksidan dan zat besi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan tubuh anak. 

Gizi yang tidak seimbang bisa menimbulkan anemia dan gangguan kesehatan lainnya seperti stunting, dan ini dapat mengganggu proses belajar anak-anak.

Untuk itu, sambung dia, Badan Pengawas Obat dan Makanan atau Badan POM berperan didalam membantu Pemerintah untuk meningkatkan gizi anak dengan cara membebaskan jajanan anak dari bahan yang berbahaya bagi kesehatan di lingkungan sekolah.

Menurut dia, Kegiatan yang diselenggarakan oleh Badan POM ini sangat penting dan bermanfaat bagi masyarakat dan sekolah didalam meningkatkan kewaspadaan kita terhadap keamanan pangan.

"Program ini perlu didukung dan disukseskan terus agar masyarakat desa, pasar dan sekolah-sekolah bisa menerapkan pengawasan keamanan pangan dan jajanan anak sekolah yang aman di lingkungannya masing-masing," kata dia.

Pemerintah Daerah dalam hal ini Bupati Way Kanan, Lanjut dia, sangat peduli dengan keamanan pangan, baik di desa, pasar maupun lingkungan sekolah yang aman sehingga dihimbau kepada semua lapisan masyarakat untuk berpartisipasi aktif di dalam menjaga lingkungannya agar terhindar dari makanan yang tidak aman apalagi yang berbahaya bagi kesehatan.

Setiap OPD terkait diharapkan dapat membuat program rutin untuk melakukan monitoring terhadap keamanan pangan di lingkungan masyarakat ini dan mendukung serta saling bersinergi dalam mewujudkan keamanan pangan di kabupaten Way Kanan yang kita cintai ini. 

Untuk selanjutnya dilakukan juga evaluasi agar kedepan program-program ini bisa berjalan dengan baik sesuai tujuan untuk melindungi masyarakat dari pangan yang tidak aman.

Melalui acara Gebyar program nasional Keamanan Pangan tingkat Kabupaten Way Kanan ini, kita jadikan sebagai momentum untuk berperan serta dalam pembangunan kesehatan masyarakat Way Kanan Asik menuju masyarakat yang sehat dan sejahtera.

"Terimakasih kami ucapkan kepada Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Bandar Lampung yang telah melaksanakan Program Keamanan Pangan ini di Wilayah kami. Semoga Kerjasama dan sinergi dalam pelaksanaan program untuk menjadikan masyarakat lebih sejahtera dan mandiri dapat terus berlangsung dengan harmonis," ucap dia.

"Selamat kepada 4 Kampung/Kelurahan, 13 Sekolah Dasar dan Menengah Pertama serta Pasar Km.2 Blambangan Umpu yang telah mendapatkan pendampingan, bantuan Test Kit Pangan dan pengetahuan keamanan pangan yang sangat bermanfaat. Saya berharap segala hal yang telah diperoleh dimanfaatkan dan diamalkan terus dengan sebaik-baiknya untuk mendukung terciptanya Kabupaten Way Kanan sebagai Kabupaten Pangan Aman," pungkas dia.

Penulis : Intan

COMMENTS




Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,109,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,7,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),56,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1423,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),1,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,559,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,132,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2071,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),7,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),3,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),649,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),22,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),949,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1070,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,12,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),64,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),341,PELALAWAN (RIAU),392,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),185,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1380,ROKAN HULU (RIAU),401,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),805,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),652,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Hadiri Gebyar Program Nasional Keamanan pangan, Ini Kata Sekda Way Kanan
Hadiri Gebyar Program Nasional Keamanan pangan, Ini Kata Sekda Way Kanan
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhDP2mpqvQQOtEK_Vq0vC__noE6DXv_Jmcq0T1GbqeES_8MUgmYI-FFEP_nb-oaptfI0QN4fhv9s_1RTm7KiQFbv7XwTbIpsOskDoHOtY8JCtspK1-NTPUviLDYkBmES5_1a4j6Wh-ldRPZ4BKDys8IlfBJXYsArVIvJe_W-WwUmOO5UPWghbI-Vm6prQ=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhDP2mpqvQQOtEK_Vq0vC__noE6DXv_Jmcq0T1GbqeES_8MUgmYI-FFEP_nb-oaptfI0QN4fhv9s_1RTm7KiQFbv7XwTbIpsOskDoHOtY8JCtspK1-NTPUviLDYkBmES5_1a4j6Wh-ldRPZ4BKDys8IlfBJXYsArVIvJe_W-WwUmOO5UPWghbI-Vm6prQ=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/12/hadiri-gebyar-program-nasional-keamanan.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/12/hadiri-gebyar-program-nasional-keamanan.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy